Liputan6.com, Jakarta - Selain World Philosophy Day atau Hari Filsafat Sedunia, 19 November ternyata juga diperingati sebagai World Toilet Day yang lebih familiar dengan sebutan Hari Toilet Sedunia. Pada Hari Toilet Sedunia tahun ini, telah terjadi peningkatan kesadaran terhadap 4,2 miliar orang yang hidup tanpa akses ke sanitasi … [Read more...] about HomeGlobalUnik 19 November Hari Toilet Sedunia, Akhiri Krisis Sanitasi Global untuk Cegah Penyakit
Archives for October 2021
TANGKI SEPTIK YANG AMAN UNTUK MENUJU AKSES SANITASI AMAN
Akses sanitasi terbagi menjadi tiga jenis yaitu akses sanitasi dasar, akses sanitasi layak dan akses sanitasi aman. Akses sanitasi dasar merupakan sarana pengolahan air buangan yang masih bersifat tradisional atau sederhana. Akses sanitasi layak adalah fasilitas sanitasi yang memenuhi syarat kesehatan yaitu fasilitas tersebut digunakan oleh rumah tangga sendiri atau bersama … [Read more...] about TANGKI SEPTIK YANG AMAN UNTUK MENUJU AKSES SANITASI AMAN
Trivia Sanitasi #1 Mengenal Lebih Dekat Dengan Sanitasi
Higiene itu apa sih, Sanitarian? Higiene adalah ilmu tentang kesehatan yang didalamnya mempelajari usaha untuk mempertahankan atau memperbaiki kesehatan. Usaha yang dimaksud adalah cara memelihara dan melindungi kebersihan subjeknya. Kalau Sanitasi itu apa ya? Sanitasi adalah usaha pengendalian dan pengawasan terhadap lingkungan tempat tinggal manusia agar terhindar … [Read more...] about Trivia Sanitasi #1 Mengenal Lebih Dekat Dengan Sanitasi
Kriteria Rumah Layak Huni – Akses Sanitasi Layak
Rumah dianggap layak huni apabila memiliki akses sanitasi layak yang dilihat dari beberapa kompenen. Antara lain (1) penggunaan fasilitas sanitasi digunakan oleh rumah tangga sendiri atau bersama dengan rumah tangga tertentu, (2) bangunan atas/jenis kloset berupa leher angsa dan (3) bangunan bawah/tempat pembuangan akhir tinja berupa tangki septik yang disedot setidaknya sekali … [Read more...] about Kriteria Rumah Layak Huni – Akses Sanitasi Layak
Sanitasi, Langkah Awal Kesehatan Diri
Kesadaran akan sanitasi yang masih rendah dalam masyarakat, bisa memicu terjadinya pencemaran lingkungan, penurunan kualitas kesehatan, hingga penyebaran penyakit menular. Oleh karena itu, sanitasi harus dimulai dari perubahan perilaku dari Anda sendiri. Sanitasi secara mendasar dapat diartikan sebagai kemampuan menjaga kebersihan dan tempat buang air yang layak. Lebih … [Read more...] about Sanitasi, Langkah Awal Kesehatan Diri