sejumlah Mahasiswa Kesehatan Lingkungan Polibara dikerahkan untuk ikut berpartisipasi menyelesaikan permasalahan kesehatan di Desa Jalatunda. Desa yang sekarang menjadi salah satu fokus kegiatan penurunan kasus stunting ini sedang menjadi titik perhatian dosen dan mahasiswa Polibara. Bayu Suseno selaku dosen sekaligus Ketua Program Studi Kesehatan Lingkungan mendukung kegiatan … [Read more...] about Merespon Masalah Sanitasi: Mahasiswa Kesehatan Lingkungan Diterjunkan ke Jalatunda
Kondisi kebersihan, sanitasi, dan drainase MTsN 1 Kota Blitar
Kebersihan MTsN 1 Kota Blitar selama ini menjadi perhatian karena perilaku siswa dan warga madrasah [1]. Sementara upaya yang dilakukan untuk menjaga kebersihan lingkungan sekolah, seperti mengikuti World Cleaning Day [2], populasi madrasah yang heterogen membuat kebersihan lingkungan sulit untuk dijaga. Hal ini menjadi tantangan bagi sanitasi lingkungan di kota, karena … [Read more...] about Kondisi kebersihan, sanitasi, dan drainase MTsN 1 Kota Blitar
Tak Hanya Di Mojo, Saluran Sanitasi di Mojosongo Solo Juga Rusak
Tak hanya di Kelurahan Mojo, Pasar Kliwon, saluran sanitasi di Jl. Malabar Raya RW 016, Kelurahan Mojosongo, Kecamatan Jebres, Solo, rusak dan mengeluarkan kotoran saat hujan. Pantauan Solopos.com, Rabu (13/11/2019), satu saluran pecah di RT 002 tepatnya di depan Gereja Bethel Indonesia Perumnas Mojosongo. Tampak dua lapisan tidak mampu menahan aliran air ketika … [Read more...] about Tak Hanya Di Mojo, Saluran Sanitasi di Mojosongo Solo Juga Rusak
Penyakit pada Musim Hujan dan Banjir
Pada musim penghujan, dimana hujan yang sering terjadi menyebabkan genangan air dimana mana dan juga menimbulkan banjir yang menggenangi berbagai area, maka biasanya akan muncul beberapa penyakit yang dipicu oleh kondisi tersebut. Kondisi lembab, basah dan kotor memicu timbulnya berbagai mikroba yang dapat menimbulkan berbagai penyakit berkembang, resiko penyakit tersebut … [Read more...] about Penyakit pada Musim Hujan dan Banjir
Diare dan Musim Hujan
MELANJUTKAN pembahasan seputar masalah penyakit infeksi pada bencana banjir, diare beserta flu dan leptospirosis perlu kita waspadai. Air meluap dari selokan bercampur dengan tanah, sampah, dan kotoran sehingga kuman pun menyebar dan berisiko menimbulkan berbagai macam penyakit. Diare merupakan salah satu dampak lanjutan dari banjir terutama pada daerah dengan gangguan akses … [Read more...] about Diare dan Musim Hujan