Bupati Aceh Selatan dalam hal ini diwakili oleh Asisten Pemerintahan dan Kesra Bapak Erwiandi, S.Sos,. M.Si, bersama Direktur Yayasan Aceh Hijau dan TP UKS/M Provinsi Aceh membuka Sosialisasi Orientasi Peningkatan Akses air,sanitasi dan Hogene (WASH ) untuk pencegahan COVID-19 dan pembiasaan normal baru di ruang rapat lantai II Setdakab Aceh Selatan, Kamis (04/03) Turut … [Read more...] about Sosialisasi Orientasi Peningkatan Akses Air, Sanitasi dan Hogene (WASH ) Untuk Pencegahan COVID-19
SANITASI COVID-19
Sanitasi COVID-19 yang tepat adalah salah satu kunci keberhasilan pencegahan penularan infeksi virus corona di lingkungan kerja, ruang publik, hingga lingkungan rumah tangga. Proses Sanitasi yang baik haruslah bersifat komperhensif dan terus menerus, sebab kita tidak pernah tahu kapan virus corona menyebar dan menempel di lingkungan kita. Sayangnya masih banyak kesalahpahaman … [Read more...] about SANITASI COVID-19
Pakar Sebut Pentingnya Sanitasi untuk Cegah COVID-19
Kebersihan diklaim sebagai salah satu kunci mencegah penularan virus corona. Ketua Kolegium Pengurus Pusat Himpunan Ahli Kesehatan Lingkungan (HAKLI), Profesor Arif Sumantri, mengatakan sanitasi yang baik juga dapat ikut mencegah pertumbuhan mikroorganisme seperti virus penyebab COVID-19 itu. "Kita harus gunakan air bersih, sehat, dan aman, tidak ada pencemaran sampah. … [Read more...] about Pakar Sebut Pentingnya Sanitasi untuk Cegah COVID-19
Mitigasi Dampak COVID-19, Kementerian PUPR Siapkan Program Padat Karya Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Senilai Rp 1,511 Triliun
Perilaku Hidup Bersih Sehat (PHBS) merupakan salah satu upaya mencegah berbagai penyakit, utamanya yang saat ini tengah dikhawatirkan yakni virus Corona atau Corona Virus Disease 2019 (COVID-19). Untuk mendukung PHBS dan upaya pencegahan penyebaran COVID-19, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Ditjen Cipta Karya terus membangun sarana prasarana air … [Read more...] about Mitigasi Dampak COVID-19, Kementerian PUPR Siapkan Program Padat Karya Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Senilai Rp 1,511 Triliun
Bagaimana Praktik Higiene dan Sanitasi Pangan pada Masa COVID-19?
Pada musim pandemi COVID-19, sanitasi dalam proses produksi pangan olahan merupakan kegiatan yang perlu diperhatikan. Pada webinar series bertema Keamanan Pangan yang diadakan oleh PSPG UGM bekerja sama dengan BBPOM DIY dan APKEPI hari Jum’at lalu (5 Juni 2020), Dr. Rustyawati sebagai narasumber juga menjelaskan betapa pentingnya praktik higiene dan sanitasi pangan yang tepat … [Read more...] about Bagaimana Praktik Higiene dan Sanitasi Pangan pada Masa COVID-19?